STUDI PERILAKU KONSUMTIF MASYARAKAT SUMENEP MADURA MELALUI ONLINE SHOP

Authors

  • Hanny Santoso Universitas Widya Kartika, Surabaya

Keywords:

Online Shop, Perilaku Konsumtif, Masyarakat

Abstract

Penelitian ini adalah mengenai perilaku konsumtif masyarakat Sumenep Madura dengan adanya online shop. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh yang ditimbulkan online shop terhadap perilaku konsumtif masyarakat Sumenep Madura. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif di mana metode ini menggambarkan bagaimana keadaan yang sebenarnya dari fenomena yang diteliti, untuk dapat menggambarkan, meringkaskan berbagai kondisi, situasi atau fenomena realitas yang mampu menjadi objek penelitian agar lebih mendalam ke sasaran penelitian. Dalam pengumpulan data, teknik yang peneliti gunakan dengan melakukan wawancara dan mengumpulkan dokumentasi. Partisipan dalam penelitian ini adalah 12 masyarakat Sumenep Madura.

Downloads

Published

2020-08-29