Penerapan Media Pembelajaran Kartu Soal dengan Alat Bantu Permainan Ular Tangga untuk Penguasaan Menulis Angka dalam Bahasa Mandarin pada Siswa Kelas 3 SD X Surabaya
Kata Kunci:
media pembelajaran, kartu soal, angka, bahasa mandarinAbstrak
Media pembelajaran dapat digunakan untuk menciptakan kondisi pembelajaran yang nyata, juga dapat digunakan untuk meingkatkan mutu proses kegiatan belaja rmengajar. Penerapan media pembelajaran kartu soal dengan alat bantu permainan ular tangga dapat meningkatkan motivasi belajar siswa. Metode penelitian yang digunakan ada 3 yaitu observasi, penerapan, dan hasil evaluasi. Hasil evaluasi persentase ketuntasan sebelum penerapan media pembelajaran 14.29%, sementara hasil evaluasi persentase setelah penerapan media pembelajaran 92.86%
Unduhan
Diterbitkan
2019-10-24
Terbitan
Bagian
Articles