MINAT BELI GEN Z TERHADAP PAKAIAN BATIK DI SURABAYA
Keywords:
Minat Beli, Gen Z, Pakaian BatikAbstract
Batik adalah warisan budaya Indonesia yang di kenal danberkembang di masyarakat Indonesia. Oleh karena itu batik perlu di lestarikan oleh masyarakat Indonesia mulai dari anak muda sampai dengan orang dewasa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui minat beli gen Z terhadap pakaian batik. Metode penelitan yang digunakan kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan narasumber terpilih yang memenuhi kriteria ditentukan oleh peneliti. Hasil wawancara dengan 7 orang informan yang memiliki pakaian batik.
Downloads
Published
2025-12-24
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2026 Seminar Nasional Ilmu Terapan (SNITER)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.